Pengumuman Pemenang Lomba Pembuatan Infografis Dalam Rangka Hari Statistik Nasional Tahun 2016 - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Kep. Riau

Berita Resmi Statistik Provinsi Kepulauan Riau 2 Januari 2025 dapat diunduh DI SINI

Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Provinsi Kepulauan Riau secara online dapat diakses melalui pst.bps.go.id. Silahkan kunjungi kepri.bps.go.id untuk mengunduh publikasi dan layanan live chat melalui whatapps official ; silastik.bps.go.id untuk konsultasi online; bps2100@bps.go.id untuk permintaan data melalui e-mail; dan romantik.web.bps.go.id untuk permintaan rekomendasi statistik.

Apabila ada hal-hal yang ingin dilaporkan terkait suatu perbuatan yang berindikasi pelanggaran yang terjadi di lingkungan Badan Pusat Statistik Provinsi Kepulauan Riau. Pengaduan dapat disampaikan dengan mengklik: Pengaduan atau Lapor  -   #MENCATATINDONESIA

Pengumuman Pemenang Lomba Pembuatan Infografis Dalam Rangka Hari Statistik Nasional Tahun 2016

Pengumuman Pemenang  Lomba Pembuatan Infografis Dalam Rangka Hari Statistik Nasional Tahun 2016

25 September 2016 | Kegiatan Statistik Lainnya


Berdasarkan hasil penilaian dan evaluasi dari Panitia Lomba Menulis Opini Statistik dan Pembuatan Infografis dalam Rangka Hari Statistik Nasional (HSN) Tahun 2016 yang telah dilaksanakan pada tanggal 7 s.d. 17 September 2016 di Tanjungpinang, Badan Pusat Statistik Provinsi Kepulauan Riau mengumumkan nama‐nama Pemenang Lomba Pembuatan Infografis dalam Rangka Hari Statistik Nasional Tahun 2016, sebagai berikut:

 

 

Peringkat

N a m a

Pekerjaan

Satker

I

SUDARMANTO

KSK Kecamatan Tanjungpinang Timur

BPS Kota Tanjungpinang

II

HANI ANNISA NAULI HARAHAP

Staf Seksi Statistik Produksi

BPS Kabupaten Karimun

III

FELISITA TRI AYUNINGRUM

Staf Seksi IPDS

BPS Kabupaten Karimun

 

  • Selamat kepada para Pemenang Lomba Pembuatan Infografis Dalam Rangka Hari Statistik Nasional Tahun 2016.
  • Infografis-infografis tersebut akan dimuat di dalam Majalah Keluarga BPS “VARIA STATISTIK”.
  • Keputusan Dewan Jurimutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Kepulauan Riau

(Statistics of Kepulauan Riau Province)

Jl. Ahmad Yani No. 21 Tanjungpinang 29124

Telp. (0771) 4500155 / 4500150 (PST);Fax. (0771) 4500157 E-mail: bps2100@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik